Interior Apartemen Tipe Studio

Interior Apartemen Tipe Studio

Mempunyai hunian dengan lahan yang luas sepertinya sulit diwujudkan jika anda tinggal di kota besar di karenakan lahan yang semakin sempit / terbatas, anda akan mendapatkan lahan yang luas di kota yang tentunya anda harus merogoh kocek dalam – dalam.

Salah satu penyebab keterbatasan lahan adalah masifnya pembangunan gedung pencakar langit. Akibatnya, lahan hunian kini tidak lagi dibangun secara horizontal, melainkan secara vertikal. Salah satunya yang paling banyak dicari adalah apartemen.

Ada beragam jenis unit dan desain interior apartemen yang disediakan oleh pengembang, yaitu :

Apartemen satu kamar (studio) dua, hingga 3 kamar atau lebih, dari pilihan desain sederhana hingga mewah. Berikut ini beberapa pilihan desain Interior Apartemen dari Powlstudio :

1. Interior Apartemen Satu kamar ( Studio )
Interior Apartemen Tipe Studio

2. Interior Apartemen dua Kamar

Interior Design Apartemen Minimalis Kecil 2 Kamar Terbaru

3. Interior Apartemen Tiga Kamar

harga interior apartemen 3 kamar 128 juta

Akan tetapi, semakin banyak kamar dalam satu unit, tentunya akan semakin mahal harganya. Bagi yang memilki dana terbatas atau belum memiliki pasangan, apartemen tipe studio sangat cocok untuk mereka. Meskipun berukuran mungil, apartemen studio juga sudah dilengkapi dengan kamar mandi, pantry, dan balkon sehingga menjadi hunian mungil nan nyaman.

Interior Apartemen Tipe Studio